Tag Archives: botol plastik
Kemasan Plastik Yang Ramah Lingkungan di Indonesia
By administrator | Company, Modern, Technology | No Comments
Kemasan plastik dan ramah lingkungan. Dua pasang kata yang mungkin tidak masuk akal, tidak mungkin bisa disatukan. Kenyataannya plastik berasal dari minyak bumi dan tidak bisa terurai begitu saja di lingungan. Namun, plastik ramah lingkungan itu ada lho! Hebatnya lagi ada 3 jenis plastik yang ‘ramah lingkungan’ sudah beredar dan dikembangkan di Indonesia. Teknologi berkelanjutan […]
MoreMembangun Panti Asuhan Dari Botol Plastik Bekas
By administrator | World News | No Comments
Kenya – Nafisa Khanbhai, pendiri organisasi amal Dear Diary Initiative Kenya, telah memberikan bantuan kepada sekitar 38 anak yatim. Wanita hebat ini membangun panti asuhan dari botol plastik. Rumah itu didirikan dari 50.000 botol sampah plastik yang dikumpulkan dari berbagai hotel, restoran, sekolah, dan konferensi dari daerah Mombasa. Panti asuhan tersebut memiliki empat kamar tidur […]
MoreMengapa Plastik Biodegradable Diincar Sebagai Pengganti Plastik Biasa?
By administrator | Company, Technology | No Comments
Apa sih Plastik Biodegradable itu? Jika Anda seorang pengusaha makanan minuman mungkin sering mendengar istilah ini. Plastik biodegradable atau plastik ramah lingkungan adalah jenis plastik baru yang turut meramaikan bisnis food and beverages di Indonesia. Dibandingkan jenis plastik lain, plastik biodegradable merupakan teknologi baru yang memungkinkan benih plastik minyak bumi yang biasa kita temui hampir […]
MoreIndustri Minuman Penyumbang Sampah Botol Plastik
By administrator | Berita Nusantara | No Comments
Breakfreefromplastic mencatat salah satu pencemaran plastik paling besar berasal dari sampah botol minuman Mereka mengatakan sampah botol plastik kini mencekik lautan dan ekosistem, memicu percepatan perubahan iklim, dan berkontribusi pada kesehatan manusia. Sekelompok negara berkembang dan Amerika Serikat bekerja sama untuk mengurangi polusi plastik dengan menciptakan mesin deposit botol plastik. Dengan memasukkan limbah botol plastik […]
More