Mengapa Plastik Sachet Populer di Indonesia?

Mengapa Plastik Sachet Populer di Indonesia?

By administrator | Berita Nusantara | No Comments

Sering kita melihat plastik sachet saat melewati warung pinggir jalan Plastik sachet sudah menjadi bagian kehidupan orang Indonesia sehari-hari. 150 juta warga Indonesia menggunakan enam juta ton plastik setiap tahun, dan konsumsinya meningkat dua kali lipat dalam 15 tahun. Di TPA sekitar Kota Gresik, para pemulung menggali 100 truk pengangkut sampah harian untuk mencari plastik […]

More
Jenis Plastik Ramah Lingkungan, Ada Apa Saja?

Jenis Plastik Ramah Lingkungan, Ada Apa Saja?

By administrator | Technology | No Comments

Plastik bermacam-macam bentuknya, tapi mana yang termasuk jenis plastik ramah lingkungan? Plastik merupakan inovasi dari produk minyak bumi dan berkembang pesat dalam penggunaannya. Namun karena tuntutan kondisi bumi saat ini, produsen plastik mulai berinovasi menciptakan jenis plastik ramah lingkungan. Tiga jenis yang populer diproduksi saat ini adalah bioplastik, biodegradable dan oxobiodegradable. Bioplastik merupakan jenis plastik […]

More
Meninggalkan Plastik Ternyata Tidak Mudah

Meninggalkan Plastik Ternyata Tidak Mudah

By administrator | Berita Nusantara | No Comments

Meninggalkan plastik pada saat ini lebih sulit dari perkiraan. Plastik masih menjadi kewajiban, terutama musim pandemi seperti sekarang Kabar baiknya, beberapa kota sudah menerapkan larangan anti plastik sekali pakai. Semakin jarang kita menemukan plastik sekali pakai seperti kresek, sedotan, wadah dan alat makan, dari beberapa kios makanan. Larangan plastik sekali pakai sebenarnya sudah terlambat satu […]

More
Apakah Pembuatan Plastik Ramah Lingkungan Sulit?

Apakah Pembuatan Plastik Ramah Lingkungan Sulit?

By administrator | Technology | No Comments

Sebaliknya! Cara pembuatan plastik ramah lingkungan sangatlah mudah karena tidak memerlukan penggantian mesin. Namun sebelum membahas lebih lanjut, kita breakdown terlebih dahulu 2 metode yang biasa digunakan. Membuat produk plastik ramah lingkungan saat ini dilakukan menggunakan 2 macam cara yaitu, Mengganti biji plastik yang biasa digunakan dengan bioplastic yang terbuat dari bahan Nabati. Menambahkan bahan […]

More
Mengolah Limbah Plastik Jadi Aspal di Indonesia

Mengolah Limbah Plastik Jadi Aspal di Indonesia

By administrator | Berita Nusantara | No Comments

Di India pengolahan limbah plastik jadi aspal atau paving jalanan bukanlah hal yang baru. Mereka sudah melakukan berbagai eksperimen yang mampu merubah limbah yang lebih kuat dan tahan lama. Aspal jalan yang konvensional makin jarang diterapkan karena gampang berlubang, sehingga pendanaanya lebih besar. Menjadikan Jenis Plastik Anda Mudah Di Daur Ulang Aspal biasa terbuat dari […]

More
Pencemaran Lingkungan oleh Pakaian Bisa Berasal dari Lemari Bajumu

Pencemaran Lingkungan oleh Pakaian Bisa Berasal dari Lemari Bajumu

By administrator | Berita Nusantara | No Comments

Industri Fast fashion, merupakan penyumbang terbesar Pencemaran Lingkungan oleh Pakaian. Mengapa? Kalau kalian mendengar kata Fast Fashion, mungkin kalian akan berpikir merek seperti H&M, Zara, Forever 21, Topshop. Persamaan brand-brand tersebut adalah mereka memproduksi sekaligus menjadi retailer produknya sendiri. Pencemaran lingkungan oleh pakaian mereka terjadi karena semua proses dari desain pakaian hingga penjualan sampai ke […]

More