kualitas plastik ramah lingkungan

Kualitas Plastik Ramah Lingkungan Dibanding Plastik Biasa

By administrator | Technology | No Comments

Dari sisi efeknya terhadap lingkungan, plastik biasa terkenal lebih merugikan

Kualitas plastik ramah lingkungan selain tidak menimbulkan pencemaran, ia juga memiliki ketahanan yang sama layaknya plastik biasa. Plastik ramah lingkungan memiliki berbagai tipe, seperti yang pernah kami bahas di artikel sebelumnya.

kualitas plastik ramah lingkungan
gelas plastik, source : pexels

Yaitu bioplastik, plastik oxo-degradable dan plastik biodegradable.

Bioplastik tidak boleh disimpan ditempat yang terlalu panas karena bahannya yang terbuat dari nabati, dapat menyebabkan efek gas rumah tangga.

Sedangkan plastik oxo-degradable, karena kondisinya yang mudah hancur (mikroplastik) menyebabkan plastik ini tidak dapat digunakan berulang kali. Padahal plastik harus sering digunakan terlebih dahulu sebelum dibuang ke tempat sampah (reuse the recycle).

Bahaya Mikroplastik ada di Makananmu

Plastik biodegradable seperti BioPigmenia, merupakan plastik ramah lingkungan yang memiliki kualitas seperti plastik biasa. Ia tidak mudah hancur dan dapat disimpat ditempat dengan suhu tinggi sekalipun. Plastik BioPigmenia juga tidak hancur menjadi mikroplastik.

Selain bisa menghasilkan produk Anda menjadi ramah lingkungan. Tentunya Anda berpikir dari segi ekonominya yang harus diperhatikan. Antara lain, harga jual yang tidak terlalu mahal dibandingkan produk yang bukan ramah lingkungan, manfaatnya yang sama dengan plastik biasa, dan awetnya produk plastik tersebut saat masih dalam dalam penyimpanan sebelum digunakan atau dijual.

Perbedaan Kualitas Plastik Ramah Lingkungan Yang Beredar di Indonesia


Nilai ekonomis seperti harga yang murah menjadi sangat penting karena dapat memikat para konsumen secara langsung ataupun tidak langsung untuk tertarik dengan produk plastik Anda. Belum lagi, di Indonesia faktor ekonomis menjadi faktor penentu.

Kualitas plastik ramah lingkungan tergantung jenisnya, ada yang tidak tahan disimpan lama, ada yang sudah terurai menjadi kecil-kecil (mikroplastik) karena terkena panas, tekanan dll sehingga produk tersebut sudah rusak sebelum digunakan.

Hal ini selain merugikan secara nilai ekonomis juga membahayakan lingkungan karena mikroplastik.

Plastik BioPigmenia Lebih Mudah Didaur Ulang

Biopigmenia membuat produk plastik tersebut mudah terurai oleh bakteri / mikroba yang ada pada tempat pembuangan akhir.
Teknologi kami menjadikan produk tahan dalam penyimpanan meski terkena tekanan, panas, sinar matahari dll.

Leave a Comment